Selasa, November 26, 2024
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

Hikmah Pagi

Oleh Prof. Dr. H. Asasriwarni, MH

Sabda Rasul:

“Hati itu diciptakan cenderung mencintai orang yang berbuat baik kepadanya dan cenderung membenci orang yang telah berbuat buruk kepadanya.”

“Di dalam kebaikan terdapat keridhaan manusia. Di dalam takwa terdapat keridhaan Allah.”

Rukun sabar ada 3:

  1. Mengendalikan diri dari kebencian terhadap qadha yang jelek yang menimpa dirinya.
  2. Mengendalikan lisan dari ucapan yang jelek.
  3. Mengendalikan anggota badan dari memukul, menyobek-nyobek baju, mencoreng-coreng muka dan sebagainya, ketika marah.”

(Nashaaihul ‘Ibad Sh:39)

Semoga kita selalu mendapat pertolongan untuk meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT. Aamiin.

Penulis adalah Guru Besar Fakultas Syari’ah UIN IB Padang, Ketua Wantim MUI Sumbar, Anggota Wantim MUI Pusat, Penasehat ICMI Sumbar, A’wan PB NU

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Latest Articles