Jumat, November 22, 2024
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

SD Negeri Manglid 01 Realisasikan DAK Sesuai Juklak-Juknis

Pandeglang, Demokratis

SD Negeri Manglid 01 Desa Mangli, Kecamatan Cibitung, Kabupaten Pandeglang, menerima Dana Alokasi Khusus (DAK) anggaran tahun 2020 senilai Rp 75.618.000.

Kepala SDN Manglid 01 Sukrawi SPd MPd mengatakan, Dana Alokasi Khusus (DAK) pada tahun 2020 dipergunakan untuk fisik pembangunan WC yang sampai ini sudah dikerjakan.

Pembangunan WC yang pengerjaannya dilakukan oleh pihak sekolah sendiri atau secara swakelola dilakukan sesuai dengan petunjuk pelaksanaan (Juklak) dan petunjuk teknis (Juknis).

“Dengan melibatkan panitia pembangunan sekolah, yang kita harapkan sehingga proses pengerjaannya dapat berjalan sesuai dalam perencanaan,” tutupnya.

Kepsek juga mengucapkan banyak terima kasih kepada pihak pemerintah terutama kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pandeglang.

“Karena dengan adanya pembangunan WC tersebut siswa-siswi bisa merasa lebih nyaman,” pungkasnya. (Ruslan)

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Latest Articles